Cemeqiu.id – Premier League merupakan Liga inggris yang mendunia sejak dulu, Bahkan peranan para pelatih terkemuka seperti Brandon Rodgers, Sir Alex Ferguson, Rafael Benitez hingga Arsene Wenger didapuk menjadi Suksesor pelatih Liga Inggris Zaman now.
Baca : Teknik Menang Di Kudapoker Poker Uang Asli Server IDN
Namun, hingga saat ini belum ada kejelasan siapa pelatih yang memegang rekor gaji tertinggi yang merumput di liga inggris. Seperti yang kita ketahui bersama, di musim lalu Manchester City dan Liverpool paling banyak mendapat perhatian.
Setelah Manchester City mampu mengangkat trophy Premier League, Liverpool tak kalah dengan mempersembahkan trophy Liga Champions ke khalayak Anfield.
Dilansir dari Sportmenship.co, Berikut adalah 5 Gaji tertinggi para pelatih di Premier League.
1. Josep Guardiola – Manchester City (£20m)
Pelatih Berkepala Plontos ini merupakan pelatih paling sukses di dunia. Setelah menghantarkan Barcelona & Bayern Munchen menjadi raksasa di liganya masing-masing. Kini ia pun berhasil membawa Manchester City ke era Jayanya.
Pelatih berumur 48 tahun ini mampu mencatatkan namanya di papan liga inggris atas kandidat pelatih bergaji tinggi dengan pendapatan sekitar 20 Juta Poundsterling atau sekitar 357 Miliar Rupiah. Sungguh nominal yang fantastis dibarengi dengan prestasi yang memuaskan.
Baca : Alasan Domino QQ Menjadi Game Favorit Gubernur Philipina
2. Mauricio Pochettino – Tottenham Hotspur (£8.5m)
Pria Bernama lengkap Mauricio Roberto Pochettino Trossero merupakan seorang pelatih yang kerap disandingkan dengan Manchester United dalam beberapa musim terakhir. Pentolan pelatih Southampton & RCD Espanyol ini menjadi seorang pelatih sukses setelah menghantarkan Tottenham Hotspur menuju final Liga Champions Musim lalu.
Pelatih berkebangsaan Argentina ini dinilai dengan harga 8,5 Juta Poundsterling atau sekitar 151 Miliar Rupiah.
3. Ole Gunnar Solskjaer – Manchester United (£7.5m)
Ole Gunnar Solskjaer merupakan mantan pemain Man Utd yang pensiun sejak tahun 2007 silam. Bersama Setan Merah, Solskjaer dipercaya sebagai Striker utama maupun pemain sayap pada eranya.
Siapa sangka, pelatih berpaspor Norwegia ini ternyata digaji 7,5 Juta Poundsterling atau sekitar 134 Miliar Rupiah untuk menukangi Skuat Manchester United.
4. Jurgen Klopp – Liverpool (£7.2m)
Jurgen Klopp Merupakan Pelatih yang mampu membawa Liverpool menjadi Juara Liga Champions musim 2018-2019. Selama masa kepelatihannya, ia juga mampu membawa Liverpool menjadi pesaing terberat Manchester City dalam perebutan kursi utama Premier League 2018/19.
Atas pencapaiannya tersebut, Pihak manajemen Anfield pun menorehkan harga yang fantastis untuk pelatih asal Jerman tersebut. Sekitar 7,2 Juta Poundsterling 128 Miliar rupiah untuk kinerjanya di Anfield.
5. Manuel Pellegrini – West Ham (£7m)
Selain Pep Guardiola, Manchester City juga pernah ditukangi oleh Manuel Luis Pellegrini Ripamonti selama 3 Musim (2013-2016). Selain itu pria berusia 66 tahun tersebut pernah menukangi Real Madrid & Villareal.
Saat ini, Pellegrini masih berstatus sebagai Manajer West Ham United & Digaji dengan 7 Juta Poundsterling atau sekitar 125 Miliar Rupiah.