Apa Itu GERD Anxiety? Ini Gejala, dan Cara Mengobatinya

GERD anxiety mengacu pada hubungan antara gastroesophageal reflux disease (GERD) atau penyakit refluks gastroesophageal dan kecemasan. GERD adalah kondisi di mana asam lambung naik ke kerongkongan, menyebabkan gejala seperti nyeri dada, rasa terbakar di dada (heartburn), dan gangguan pencernaan lainnya. Kecemasan dapat mempengaruhi gejala GERD dan juga dapat dipicu oleh gejala GERD itu sendiri. Berikut …