Semua perokok aktif pastinya akan mencoba untuk berhenti merokok gimana Mereka pasti akan mengalami kondisi rasa putus nikotin atau sakau nikotin , Nikotin ini akan terjadi ketika dimana otak anda memberi sinyal bahwa asupan nikotin pada tubuh anda sedang berkurang Sehingga nantinya tubuh anda akan terus-menerus bereaksi di mana mereka meminta asupan nikotin yang pada akhirnya membuat diri Anda memiliki keinginan untuk merokok lagi
Anda pastinya harus kuat ketika sedang menghadapi kondisi putus nikotin ini selain itu harus menerapkan beberapa kebiasaan yang positif agar nantinya menjadi cara terbaik di mana tubuh anda bisa perlahan mengatasi rasa putus nikotin tersebut sehingga Anda bisa berhenti merokok secara total
Dengan begitu artikel ini akan memberitahukan kepada anda beberapa cara menghadapi rasa putus nikotin simak sampai habis ya
1.Melakukan aktivitas fisik sedang
Hal pertama kali yang harus anda lakukan agar nantinya Anda bisa menghadapi rasa putus nikotin yaitu Anda harus melakukan aktivitas fisik sedang , Dengan anda melakukan aktivitas fisik sedang jauh lebih baik dengan yang di mana anda hanya duduk ataupun rebahan di tempat tidur untuk Anda yang baru saja berhenti merokok sangat dianjurkan Apabila Anda harus melakukan aktivitas fisik sedang secara rutin seperti bersepeda membersihkan rumah berkebun mencuci mobil dan aktivitas fisik sedang lainnya
2.Menghindar pemicu stress
Salah satu faktor utama yang menyebabkan seseorang merokok yaitu tujuan mereka adalah untuk menghilangkan stres pada hal-hal tersebut merupakan cara yang sangat Ketika anda merokok Maka nantinya nikotin akan tersuplai ke otak hanya dalam waktu 10 detik dan dimana akan membuat otak anda memproduksi dopamine ataupun hormon kebahagiaan yang sangat berlebihan dimana dapat mengakibatkan ketidakseimbangan hormon dengan ketidakseimbangan itulah yang dapat memicu Anda mengulangi hal-hal tersebut dengan begitu sangat disarankan untuk Anda dapat menghindari pemicu stres
3.Mengkonsumsi makanan bergizi
Cara yang paling penting agar nantinya Anda bisa mendapatkan asupan vitamin C dan juga mineral dan dimana sangat dibutuhkan oleh tubuh yaitu Anda mengkonsumsi makanan dengan kandungan gizi yang tinggi apa lagi di mana diri anda yang baru saja memulai untuk berhenti merokok pastinya tubuh anda akan membutuhkan lebih banyak asupan vitamin dan juga mineral yang bisa anda dapatkan dari beberapa makanan seperti buah dan sayur