Beberapa Manfaat Susu Beras Dari Pada Susu Nabati

Banyak sekali orang-orang yang mencari Jenis susu yang memiliki kandungan lemak yang rendah dimana salah satu susu nabati sebagai pengganti susu sapi yang banyak sekali dikonsumsi salah satunya adalah susu berat sebenarnya apa sih manfaat dari susu beras yang akan diberikan untuk kesehatan tubuh

Susu beras pada umumnya akan terbuat dari beras merah yang nantinya akan disajikan Ala kadarnya tanpa menambahkan gula di dalamnya walaupun begitu banyak juga orang-orang yang nantinya akan membuat susu beras ini manis dengan Sari tebu atau pun nanti akan diberi Terasa seperti vanilla ataupun coklat mau bagian manapun cara anda mengkonsumsinya susu beras akan memiliki banyak sekali manfaat yang tidak kalah menyehatkan dari susu lainnya seperti

Rendah allergen
Susu beras Apabila dibandingkan dengan susu almond atau susu kedelai maka susu beras merupakan salah satu produk susu nabati yang sangat minim resiko untuk memunculkan alergi pada tubuh anda maka dari itu susu tersebut dapat anda konsumsi untuk orang-orang yang intoleran terhadap laktosa ataupun orang-orang yang memiliki alergi terhadap kacang-kacangan

Rendah lemak tak jenuh dan kolesterol
Kemudian susu beras yang nantinya akan anda buat sendiri pastinya sama sekali tidak memiliki kandungan lemak jahat dan juga kolesterol pada produk tersebut mungkin akan memiliki beberapa zat sebagai efek samping dari proses produksi ataupun penambahan rasa walaupun begitu kenaikannya tidak akan gratis dimana rata-rata kandungan lemak yang ada di dalam susu beras berkisar hanya 1 gram per cangkir nya

Memiliki kalsium dan fosfor yang tinggi
Selanjutnya satu cangkir beras dapat membantu tubuh anda untuk memenuhi 30% kalsium dan juga 15% nilai fosfor yang harus anda cukupi perharinya yang akan dibutuhkan oleh tubuh dimana kedua nutrisi mineral tersebut memiliki banyak sekali manfaat untuk meningkatkan kesehatan tulang dan juga gigi agar menjadi lebih kuat

Kaya akan vitamin
Ternyata susu beras juga memiliki kandungan vitamin yang sangat banyak seperti 4% vitamin A 10% vitamin D dan 25% vitamin B12 yang akan nantinya akan memenuhi semua kebutuhan harian pada tubuh ada vitamin A sangat diperlukan untuk meningkatkan sistem kekebalan tubuh dan juga vitamin D berfungsi untuk menjaga tulang dan gigi anda serta vitamin B12 menurunkan resiko penyakit jantung